Selamat malam Cinta. Selamat berjumpa lagi dengan rasa. Rasa yang tak pernah berubah dari awal kita berjumpa.
Selamat malam Hati. Selamat menikmati bintang malam ini yang berbalut dengan sejuta keRinduan.
Selamat malam Bulan. Selamat merasakan kembali angan yang tak pernah hilang.
Dan selamat malam dunia. Selamat berbahagia dimanapun dan dengan siapapun kini kau bercerita.
Bahagialah dunia. Bahagialah karena diriku masih tetap memilki cinta yang tak terhingga.
Ya... "Kau" lah duniaku.
By: Ortega

Tidak ada komentar:
Posting Komentar